Lirik Lagu Vicky Salamor - Natal Di Perantauan

[Lirikata] Lirik Lagu "Natal Di Perantauan" dari Vicky Salamor. Lagu ini masih berupa single yang didistribusikan oleh label Pelita Utama. Berikut kutipan lirik lagunya "Teringat saat di pangkuan Mama malam itu Teringat mama bercerita Kelahiran Yesus …". Anda bisa membeli lagu ini lewat media digital seperti iTunes, Amazon, Qobuz, Joox, Langit Musik, Spotify, Deezer, KKBOX dan media pembelian online musik lainnya. Selengkapnya Lirik Lagu Natal Di Perantauan yang dinyanyikan oleh Vicky Salamor. Semoga lagu tersebut bisa menghibur anda.

Details

Artist : Vicky Salamor
Judul Lagu : Natal Di Perantauan
Album : Single
Label : Pelita Utama

Lirik Lagu Natal Di Perantauan

Teringat saat di pangkuan 
Mama malam itu
Teringat mama bercerita
Kelahiran Yesus

Dengan polosnya diam ku terpaku
Mendengar semua
Tak sadar air mataku 
Jatuh menetes

Berlalu waktupun berlalu
Ku rindu mamaku
Keluarga sanak saudara
Yang jauh disana

Kuberdoa Tuhan kan menjaga
Mereka selalu
Dirantaun kulalui Natal sendiri

Mama, Papa hari Natal hampir tiba
Bersukalah kurindu berdoa bersama
Kelurga
Betapa Indah saat itu

Mama, Papa hari Natal hampir tiba
Bersukalah kurindu berdoa bersama
Kelurga
Betapa Indah saat itu

Berlalu waktupun berlalu
Ku rindu mamaku
Keluarga sanak saudara
Yang jauh disana

Kuberdoa Tuhan kan menjaga
Mereka selalu
Dirantaun kulalui Natal sendiri


Mama, Papa hari Natal hampir tiba
Bersukalah kurindu berdoa bersama
Kelurga
Betapa Indah saat itu

Mama, Papa hari Natal hampir tiba
Bersukalah kurindu berdoa bersama
Kelurga
Betapa Indah saat itu

Pemberitahuan/Notice: Situs ini tidak membagikan link Download MP3 lagu tersebut di atas / This site does not share the MP3 Download link of the song mentioned above. All song lyrics on this website is copyright / property of the authors, artists, bands and music labels are concerned. all materials contained in this site including the lyrics of the song are for promotional and evaluation purposes only.

0 Response to "Lirik Lagu Vicky Salamor - Natal Di Perantauan"

Post a Comment